Bagaimana cara integrasi hugo dengan obsidian
Halo Semuanya
Pada tulisan kali ini saya menulis artikel menggunakan Obsidian sebagai main Text Editor untuk menulis di website ini yang di tenagai oleh hugo dan github pages.
Jadi tools yang digunakan oleh website ini bisa diurutkan sebagai berikut :
- Github Pages ( Server website static )
- Hugo ( Web Static generator )
- Obsidian ( Editor untuk menulis artikel)
Kurang lebih seperti itu untuk tools yang digunakan website ini.
Kenapa saya menggunakan Obsidian sebagai Text Editor ?
Karena saya seorang developer dan menyukai sesuatu hal yang berkaitan dengan tools2 developer , Obsidian ini banyak digunakan oleh developer dan sangat bagus secara fitur dan banyak juga plugin yang dikembangkan oleh komunitas.
Related Posts
Get started with Geeky Hugo
Congrats on finding the perfect theme for your blog. You have great taste that’s for sure, this guide will help you get your blog up and running with the Geeky theme in no time.
Read more